Pengambilan Sumpah dan Penyerahan SK Pejabat Fungsional ASN, Bupati HSS Tekankan Disiplinin dalam Bekerja

Wartaniaga.com,Kandangan-Bupati Hulu Sungai Selatan (HSS) Drs. H. Achmad Fikry, M.AP mengambil sumpah pengangkatan pertama dalam Jabatan Fungsional bagi ASN serta menyerahkan Surat Keputusan (SK) pengangkatan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tahun 2022 sebanyak 835 orang di halaman Kantor Sekretariat Daerah Kab. HSS. Selasa (27/06).

Dalam arahannya, Bupati HSS berpesan dan menekankan kepada para ASN tersebut agar selalu disiplin.

“datang tepat waktu, bekerja maskimal dan pulang tepat waktu serta melaksanakan tugas dengan baik sesuai tupoksi masing-masing karena kita pelayan masyarakat” kata Bupati.

Bupati juga mengatakan dan berpesan kepada OPD masing-masing, karena mereka baru diangkat menjadi fungsional sesegeranya dilakukan pembinaan dari OPD masing-masing kepada mereka agar mereka bisa lebih maksimal bekerjanya.

Reporter:Amutz

Pos terkait

banner 468x60